VISI PROGRAM STUDI

”Menjadi Program Studi Profesi Bidan yang Unggul, Berkarakter dan Berdaya Saing Nasional Khususnya Asuhan Kebidanan Adaptasi Nyeri Selama Kehamilan, Persalinan dan Nifas Menggunakan Pelayanan Komplementer  Tahun 2038”.

 

MISI PROGRAM STUDI

  1. Menyelenggarakan proses pembelajaran berbasis kompetensi dalam upaya mempersiapkan mahasiswa dengan keunggulan asuhan kebidanan adaptasi nyeri selama kehamilan, persalinan dan nifas dengan menerapkan pelayanan yoga, massase, aromaterapi dan rileksasi nafas dalam.
  2. Melaksanakan kegiatan pengembangan ilmu kebidanan melalui penelitian terutama asuhan kebidanan adaptasi nyeri selama kehamilan, persalinan dan nifas dengan menerapkan pelayanan yoga, massase, aromaterapi dan rileksasi nafas dalam.
  3. Melaksanakan kegiatan pengabdian untuk peningkatan kesehatan masyarakat khususnya asuhan kebidanan adaptasi nyeri selama kehamilan, persalinan dan nifas dengan menerapkan pelayanan yoga, massase, aromaterapi dan rileksasi nafas dalam.
  4. Melaksanakan kerjasama untuk mencapai kompetensi pada pembelajaran, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat.